Bursa Kerja di Karunia Prima Nastari (KPN CORP.)

Lowongan Kerja Posisi Ast. Spv Electrical - Bontang di Karunia Prima Nastari (KPN CORP.)

DESKRIPSI PEKERJAAN

Kualifikasi:

  • Minimal S1 Teknik Elektro / Sederajat
  • Memiliki minimal 3 tahun pengalaman bekerja dibidang Industri Kelapa Sawit / Manufaktur / Refinery & Fraksinasi
  • Mampu menggunakan Microsoft Office
  • Mampu berbahasa Inggris menjadi nilai tambah
  • Menguasai pemrogaman
  • Bersedia ditempatkan di Site berlokasi Bontang, Kalimantan Timur.

Deskripsi Pekerjaan:

  • Berkontribusi dalam program kerja electrical dan instrumen dengan melakukan perencanaan, pengelolaan, pengawasan, pemeliharaan, perbaikan hingga evaluasi untuk pengembangkan sumber daya manusia
  • Melakukan verifikasi, kalibrasi, penambahan, pemeliharaan hingga perbaikan electrical pada instrumen data & sistem arsitektur
  • Melakukan pengawasan terhadap konsumsi energi yang digunakan

Informasi Tambahan

Tingkat Pekerjaan : Supervisor/Koordinator
Kualifikasi : Sarjana (S1)
Pengalaman Kerja : 3 tahun
Jenis Pekerjaan : Penuh Waktu
Spesialisasi Pekerjaan : Teknik, Teknik Elektro / 509, 187

Informasi Perusahaan

Karunia Prima Nastari (KPN CORP.)

KPN Corp terdiri dari empat divisi bisnis utama, yaitu: pertanian, semen dan bahan bangunan, properti, dan perdagangan internasional. Berbasis utama di Indonesia, kami juga memiliki bisnis di Singapura, Vietnam, Sri Lanka, dan Mauritius. Kami berkomitmen untuk menyediakan produk dan layanan dengan kualitas terbaik kepada pelanggan kami, dan memiliki lebih dari 30.000 karyawan yang melayani dunia dengan cara yang bertanggung jawab. Bersama dengan staf, pelanggan, pemerintah, dan komunitas kami, kami berusaha untuk meminimalkan dampak lingkungan dan meningkatkan komunitas tempat kami tinggal dan bekerja

Informasi Tambahan Perusahaan Karunia Prima Nastari (KPN CORP.)

Ukuran Perusahaan : 501 - 1000 pekerja
Waktu Proses Lamaran : 29 hari
Industri : Lainnya
Tunjangan dan Lain-lain : Asuransi Gigi, Asuransi kesehatan, Penglihatan, Waktu regular, Senin - Jumat, Bisnis (contoh: Kemeja)
Lokasi : Bontang


 

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama